Polsek Lumbang Salurkan 8.000 Liter Air Bersih untuk Warga Jatisari
Pasuruan, inilah berita – Polsek Lumbang bersama PT Waskita menyalurkan bantuan 8.000 liter air bersih untuk meringankan beban masyarakat terdampak kekeringan di Dusun Jatisari, Desa Karangjati, Kecamatan Lumbang, Kabupaten Pasuruan Kapolsek Lumbang, IPTU Sumbut Pujaningwang, mengatakan pembagian air bersih ini merupakan bentuk kepedulian Polri terhadap warga. “Air bersih sangat dibutuhkan masyarakat Jatisari. Kami hadir bersama…


