Polresta Banyuwangi Bongkar Arena Judi Sabung Ayam

BANYUWANGI, inilah berita – Polresta Banyuwangi Polda Jawa Timur menindaklanjuti laporan masyarakat terkait dugaan praktik perjudian jenis sabung ayam di wilayah Dusun Garit, Desa Alasmalang, Kecamatan Singojuruh, Minggu (21/12/2025). Kegiatan penindakan dilakukan oleh jajaran Polsek Singojuruh yang dipimpin langsung Kapolsek Singojuruh AKP Achmad Rudy, S.H., bersama Tim Resmob Satreskrim Polresta Banyuwangi Polsa Jatim. Kapolresta Banyuwangi…

Read More

Jelang Nataru Polres Probolinggo Patroli Laut Amankan Obyek Vital

PROBOLINGGO, inilah berita – Memastikan keamanan dan kelancaran perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), Polres Probolinggo Polda Jawa Timur bersama PT PLN Nusantara Power melaksanakan patroli laut terpadu, Sabtu (20/12/2025). Patroli laut tersebut menyasar sejumlah objek vital nasional di wilayah perairan Paiton, Kabupaten Probolinggo, di antaranya Dermaga PT PLN Nusantara Power Unit Pembangkitan…

Read More

Jual Beli Kambing Domba “Th38rother’s farm” Kini Hadir di Karang Bahagia

BEKASI, inilah berita – Usaha jual beli kambing dan domba “Th38rother’s farm” resmi hadir di Kampung Pelaukan RT 04/01, Desa Karang Rahayu, Kecamatan Karang Bahagia, Kabupaten Bekasi. Kehadiran usaha ini menawarkan berbagai jenis kambing dan domba dengan kualitas terjamin serta harga yang kompetitif bagi masyarakat. Pemilik usaha Th38rother’s Farm, Ilham Mubin, mengatakan bahwa kehadiran usaha…

Read More

Arus Kendaraan Keluar Jakarta Naik 9,2 Persen di Hari Pertama Operasi Lilin 2025

Jakarta, inilah berita — Polri mencatat peningkatan signifikan arus lalu lintas pada hari pertama pelaksanaan Operasi Lilin 2025. Berdasarkan data Sabtu, 20 Desember 2025, jumlah kendaraan yang keluar Jakarta mengalami kenaikan cukup tinggi dibandingkan lalu lintas harian rata-rata normal. Juru Bicara Polri dalam Operasi Lilin 2025, Kombes Pol. Umi Fadillah, menyampaikan bahwa total kendaraan yang…

Read More

Kapolri Tegaskan Komitmen Negara dalam Pelayanan Masyarakat Selama Natal dan Tahun Baru

Semarang, inilah berita – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo menegaskan komitmen negara dalam memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat selama perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru), sejalan dengan arahan Presiden RI dan kebijakan insentif pemerintah untuk mendukung kelancaran arus mudik dan balik. Penegasan tersebut disampaikan Kapolri saat melaksanakan peninjauan langsung di Stasiun Tawang, Minggu (21/12/2025)…

Read More

Kapolri Tekankan Kewaspadaan Cuaca Ekstrem dan Kesiapsiagaan Penanganan Bencana Selama Nataru

Semarang, inilah berita – Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo memberikan penekanan khusus terhadap kewaspadaan cuaca ekstrem dan kesiapsiagaan penanganan bencana, khususnya di wilayah Jawa Tengah. Hal tersebut disampaikan Kapolri saat melakukan peninjauan di Stasiun Tawang, Minggu (21/12/2025). Menurut Kapolri, prakiraan cuaca dari BMKG menunjukkan potensi curah hujan tinggi hingga sangat tinggi di sejumlah wilayah,…

Read More

Hujan Deras Disertai Angin Kencang Rusak Masjid dan Rumah Warga di Pasuruan

PASURUAN, inilah berita — Hujan deras disertai angin kencang melanda sejumlah wilayah di Kabupaten Pasuruan, Sabtu (20/12/2025). Akibat cuaca ekstrem tersebut, atap kanopi Masjid Babussalam di Kecamatan Wonorejo ambruk, sementara sebuah rumah warga di Kecamatan Kejayan mengalami kerusakan berat. Tidak ada korban jiwa dalam dua peristiwa tersebut, namun kerugian material ditaksir mencapai puluhan juta rupiah….

Read More

Pastikan Keamanan Nataru, Kakorsabhara Cek Kesiapan Personel di Gereja dan Objek Vital Jakarta

Jakarta, inilah berita – Kepala Korps Sabhara (Kakorsabhara) Baharkam Polri selaku Kaopspus Lilin 2025, Irjen Pol Drs. M. H. Ritonga, M.Si., meninjau langsung kesiapan pengamanan tempat ibadah dan objek vital di wilayah hukum Polda Metro Jaya pada Sabtu (20/12/2025). Pengecekan ini bertujuan untuk memastikan seluruh personel dan sarana pendukung siap memberikan rasa aman menjelang perayaan…

Read More

Ops Lilin Semeru Ditlantas Polda Jatim Batasi Operasional Angkutan Barang Saat Nataru

SURABAYA, inilah berita – Direktorat Lalu Lintas (Ditlantas) Polda Jatim menerapkan pembatasan operasional angkutan barang selama puncak libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru). Hal itu berdasarkan Surat Keputusan Bersama (SKB) tentang Pengaturan Lalu Lintas Jalan serta Penyeberangan Selama Masa Angkutan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 yang dikeluarkan oleh Kementerian Perhubungan, Korlantas Polri,…

Read More