Polres Jember Bangun Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi di Mayang
JEMBER, inilah berita – Polres Jember Polda Jawa Timur membangun Gedung Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) di Kecamatan Mayang Kabupaten Jember. Kapolres Jember AKBP Bobby A.condroputra mengatakan pembangunan SPPG itu merupakan langkah konkrit Polres Jember Polda Jatim dalam mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui layanan pemenuhan gizi. “Polres Jember komitmen mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat melalui layanan…


