Tanggap Bencana Polres Pasuruan Dan BPBD Tangani Banjir di Winongan
PASURUAN, inilah berita – Polres Pasuruan berkoordinasi dengan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Pasuruan dalam menangani banjir yang melanda sejumlah desa di Kecamatan Winongan, Selasa (20/1/2026) sore. Banjir di area Winongan terjadi akibat hujan deras di wilayah hulu yang menyebabkan sungai meluap dan merendam permukiman warga. Kapolsek Winongan, AKP Nanang Abidin, S.H., menjelaskan banjir…


