Truk Terperosok ke Bekas Galian Apjatel di Depok, Warga Berharap Ada Pengawasan Dari Pemkot Depok

Depok, inilah berita – Proyek relokasi kabel udara ke bawah tanah yang semula diharapkan mempercantik wajah kota dan memperkuat infrastruktur digital, kini justru berubah menjadi ancaman serius bagi keselamatan warga. Akibatnya, sebuah truk terperosok ke bekas galian milik Asosiasi Penyelenggara Jaringan Telekomunikasi (Apjatel) di Jalan Kartini Raya, Depok, memicu kemarahan warga dan kembali menelanjangi carut-marut…

Read More

Suami Meninggal Dunia dan Istri Kritis Dilarikan ke RSUD Akibat Kecelakaan Maut di Jalan Cicariu Citerep

Bogor, inilah berita – Kecelakaan maut terjadi di jalan Cicariu citerep akses pas depan wisata Desa Pabangbon, Kecamatan Leuwiliang, Kabupaten Bogor. Menurut keterangan dari warga Sepasang suami istri yang mengendarai sepeda motor, mengalami kecelakaan menabrak pembatas jalan dengan keras hingga terpental. Nahas, akibat kecelakaan itu sang suami berinisial AL meninggal di lokasi kejadian akibat menabrak…

Read More

Ketua AWPI Jatim Turut Sukseskan Rapimnas AWPI KE 2 di Jakarta

Jalarta, inilah berita – Asosiasi Wartawan Profesional Indonesia (AWPI) resmi membuka Rapat Pimpinan Nasional (Rapimnas) tahun 2025. Acara yang berlangsung selama tiga hari, (13-15 Oktober 2025), ini diselenggarakan di Hotel Golden Boutique, Kemayoran, Jakarta Pusat. Rapimnas ini mengusung semangat kolaborasi untuk memajukan jurnalisme Indonesia yang berkualitas dan berintegritas. Yang membedakan Rapimnas kali ini adalah semangat…

Read More

Jejak Kakek Tarman, Skandal Tipu-tipu Dari Samurai Rp20 Triliun ke Mahar Rp3 Miliar

PACITAN, inilah berita – Sebagian publik di media sosial belakangan ini tengah ramai menyoroti sosok kakek Tarman (74) yang viral karena menikah dengan mahar Rp3 miliar di Pacitan, Jawa Timur. Usut punya usut, lelaki berusia 74 tahun itu pernah divonis 2 tahun penjara karena kasus penipuan pedang samurai bernilai triliunan rupiah di Wonogiri, Jawa Tengah….

Read More

Oknum Kepala Desa Diduga Palsukan Tanda Tangan BPD,  Masyarakat Meminta Aparat Penegak Hukum Bertindak

OGAN KOMERING ILIR, inilah berita – Dugaan skandal serius mencuat di Desa Tanjung Batu, Kecamatan Tulung Selapan, Kabupaten Ogan Komering Ilir (OKI). Kepala Desa setempat dituding memalsukan tanda tangan Badan Permusyawaratan Desa (BPD) untuk mencairkan Dana Desa sejak tahun 2024 hingga 2025. Praktik itu baru terbongkar pada pencairan Dana Desa tahap II tahun 2025. Saat…

Read More

Usai Sidoarjo, Aula Pesantren di Lampung Roboh. Ponpres Dinilai Butuh Penguatan Kolaburasi Pentahelix

LAMPUNG inilah berita – Belum selesai kasus ambruknya pesantren Al-Khoziniy Buduran Sidoarjo yang makan korban 64 jiwa, kini muncul kasus pesantren ambruk lagi di Lampung. Peristiwa pesantren ambruk di Lampung terjadi pada tanggal 7 Oktober 2025 dan tidak memakan korban jiwa, karena yang ambruk adalah aula yang belum dipakai, karena masih proses pembangunan. Beberapa tokoh berkomentar…

Read More

Kisah Jumlia, Ibu yang Dipolisikan Anak Kandungnya Tutup Usia

JEMBER, inilah berita – Konflik keluarga yang sempat menghebohkan warga Desa Sukosari, Kecamatan Sukowono, Jember, kini diwarnai kabar duka. Jumlia (56), ibu yang sempat dilaporkan anak kandungnya sendiri ke polisi, meninggal dunia pada Rabu (8/10/2025) sore setelah sempat dirawat di RS DKT Jember selama empat hari. Kabar duka ini dikonfirmasi oleh kuasa hukum keluarga, Moh. Husni…

Read More

Kapolda Jatim Pimpin Penanaman Jagung Serentak Kwartal IV di Mojokerto Pakai Benih Eco Bhayangkara

Mojokerto, inilah berita – Komitmen Kepolisian Negara Republik Indonesia (Polri) dalam hal ini Polda Jawa Timur untuk mendukung program strategis ketahanan pangan nasional kembali diwujudkan secara nyata. Kapolda Jawa Timur,Irjen Pol Drs.Nanang Avianto,M.Si memimpin langsung kegiatan penanaman Jagung serentak Kuartal IV tahun 2025 di Desa Pacing, Kecamatan Bangsal, Kabupaten Mojokerto, Rabu (8/10/2025). Acara ini tidak…

Read More

Ledakan Hebat Kantor Farmasi di Tangsel, Atap Roboh

TANGERANG inilah berita – Sebuah bangunan berlantai empat di Jalan Jombang Raya, Kelurahan Pondok Pucung, Kecamatan Pondok Aren, Kota Tangerang Selatan (Tangsel), tiba-tiba meledak pada Rabu (8/10/2025) pukul 23.01 malam. Ledakan misterius itu menyasar bangunan yang diketahui merupakan kantor farmasi. Vino, salah satu saksi yang bekerja di dekat lokasi kejadian, mengaku terkejut mendengar suara ledakan…

Read More

Satlantas Polres Gresik Kukuhkan Duta Lalu Lintas 2025, Wujudkan Generasi Pelopor Keselamatan Berkendara

Gresik, inilah berita – Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Gresik resmi mengkukuhkan pasangan Muhammad Zikky Karamy dan Yohara Kayzabrina Pinky sebagai Duta Lalu Lintas Polres Gresik 2025. Keduanya berhasil menyingkirkan puluhan peserta lain dalam seleksi ketat yang digelar pada Sabtu (4/10/2025) di kawasan bersejarah Kampung Kemasan, Gresik Kota Tua. Pemilihan lokasi di Sualoka.Hub, sebuah ruang…

Read More